Pada artikel kali ini Konsep Koding akan berbagi informasi mengenai database oracle, penjelasan masing- masing tahap untuk startup database oracle.
Startup Dan Shutdown Instance Database Oracle |
Startup Dan Shutdown Instance Database Oracle
Proses Startup dan Shutdown pada Oracle mempunyai beberapa tahapan yaitu :
Shutdown (database masih dalam keadaan mati)
Background process belum naik. Memori belum dialokasikan.
Nomount
Backgroung process dinaikkan. Memory dialokasikan
Mount
Instance membaca control file. Control file berisi konfigurasi database. Instance belum membaca data file.
Open
Instance sudah membaca data file (header). Pada tahap inilah Database bisa diakses oleh user.
Command
Command (perintah) startup :
startup
startup open
startup nomount
startup mount
startup force
Command “startup” , default-nya adalah “startup open”
Sedangkan “startup force” sama dengan “shutdown abort” kemudian “startup”
Command shutdown :
shutdown normal
shutdown transactional
shutdown immediate
shutdown abort
Berikut perbedaan antara Shutdown Normal(N), Transaction(T), Immediate(I) dan Abort(A) :
Sekian artikel : Penjelasan Startup Dan Shutdown Instance Database Oracle Lengkap! semoga dapat bermanfaat dan membantu kamu yang sedang mempelajari database Oracle.
Baca Juga:
0 Comments